Hub dan Switch merupakan salah satu alat yang digunakan dalam membangun suatu jaringan komputer yang biasanya jaringan tersebut terdiri dari 2 atau lebih komputer. Biasanya alat ini digunakan dalam membangun jaringan LAN (Local Area Network). Topologi yang menggukan kedua device ini adalah topologi star. Berikut ini adalah penjelasan kedua alat tersebut.
Ø Hub
Hub merupakan suatu device pada jaringan yang secara konseptual beroperasi pada layer 1 (Physical Layer). Maksudnya, hub tidak menyaring menerjemahkan sesuatu, hanya mengetahui kecepatan transfer data dan susunan pin pada kabel. Cara kerja alat ini adalah dengan cara mengirimkan sinyal paket data ke seluruh port pada hub sehingga paket data tersebut diterima oleh seluruh computer yang berhubungan dengan hub tersebut kecuali computer yang mengirimkan. Sinyal yang dikirimkan tersebut diulang-ulang walaupun paket data telah diterima oleh komputer tujuan. Hal ini menyebabkan fungsi colossion lebih sering terjadi.
Misalnya ketika ada pengiriman paket data dari port A ke port B dan pada saat yang sama ada pengiriman paket data dari port C ke port D, maka akan terjadi tabrakan (collision) karena menggunakan jalur yang sama (jalur broadcast yang sama) sehingga paket data akan menjadi rusak yang mengakibatkan pengiriman ulang paket data. Jika hal ini sering terjadi maka collison yang terjadi dapat mengganggu aktifitas pengiriman paket data yang baru maupun ulangan. Hal ini mengakibatkan penurunan kecepatan transfer data. Oleh karena itu secara fisik, hub mempunyai lampu led yang mengindikasikan terjadi collision.
Ketika paket data dikirimkan melalui salah satu port pada hub, maka pengiriman paket data tersebut akan terlihat dan terkirim ke setiap port lainnya sehingga bandwidth pada hub menjadi terbagi ke seluruh port yang ada. Semakin banyak port yang tersedia pada hub, maka bandwidth yang tersedia menjadi semakin kecil untuk setiap port.
Hal ini membuat pengiriman data pada hub dengan banyak port yang terhubung pada komputer menjadi lambat.
Ø Switch
Switch merupakan suatu device pada jaringan yang secara konseptual berada pada layer 2 (Datalink Layer). Maksudnya, switch pada saat pengirimkan data mengikuti MAC address pada NIC (Network Interface Card) sehingga switch mengetahui kepada siapa paket ini akan diterima. Jika ada collision yang terjadi merupakan collision pada port-port yang sedang saling berkirim paket data. Misalnya ketika ada pengiriman paket data dari port A ke port B dan pada saat yang sama ada pengiriman paket data dari port C ke port D, maka tidak akan terjadi tabrakan (collision) karena alamat yang dituju berbeda dan tidak menggunakan jalur yang sama. Semakin banyak port yang tersedia pada switch, tidak akan mempengaruhi bandwidth yang tersedia untuk setiap port.
Ketika paket data dikirimkan melalui salah satu port pada switch, maka pengiriman paket data tersebut tidak akan terlihat dan tidak terkirim ke setiap port lainnya sehingga masing-masing port mempunyai bandwidth yang penuh. Hal ini menyebabkan kecepatan pentransferan data lebih terjamin.
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa switch lebih baik daripada hub baik secara perbandingan konseptual maupun secara prinsip kerjanya yang dapat membuat terjadinya collosion.
Untuk Mendownload posting ini, dapat klik link berikut ini :
Untuk Mendownload posting ini, dapat klik link berikut ini :
- Link pada 4shared.com (Perbedaan Hub dan Switch)
- Link pada Ziddu.com (Perbedaan Hub dan Switch)
Penjelasan yang bagus..., thx..
ReplyDeletesama2... thx yooo... ^_^
ReplyDeletedikasih tugas ttg HUB nih. thanks yaaaaaaa
ReplyDeleteThanx ya mas, sangat membantu ntuk tugas akhir kami
ReplyDeletemas mu nanya jika switch katakanlah sejumlah a port, di pasangkan ke a+10 misalnya.. apakah si switchna masih bekerja secara normal???
ReplyDeleteslama ini masih bngung,hehehe...
ReplyDeletetrma kasih infonya....
asu
ReplyDeleteMembantu bgt.. Thanks (y)
ReplyDeletethanx.. :)
ReplyDeleteok.. sipp
ReplyDeletesemoga bisa membantu anda semua n bermanfaat.. :)
thx dah komentar na..
ok.. sipp
ReplyDeletenice info gan, jadi lebih paham nih perbedaanya...
ReplyDeleteok... sama - sama... senang bisa memberi penjelasan yang bisa membantu anda sekalian..
ReplyDeleteterima kasih telah berkunjung.. :)
tq.. mmbantu bgt buat kerjain tugas
ReplyDeletegood article and I really like this article thanks.
ReplyDeletejudi togel online yang aman dan terpercaya
Hello, Thank you for your article share with us. It's very helpful for me. Mous Media — Bali web design & graphic design, mobile app, branding, SEO build digital solutions that solve even the most complex business challenges and exceed all expectations, we craft meaningful digital experiences that combine design, technology & strategy.
ReplyDeleteJasa Website di bali
exito bali - jasa seo bali
ReplyDeletehttps://www.exitobali.net/
Cv. Exito Bali merupakan perusahaan Jasa SEO, Jasa Website Design dan Online Marketing Specialist
Cv. Exito Bali merupakan perusahaan Jasa SEO, Jasa Website Design dan Online Marketing Specialist yang akan membantu bisnis anda untuk meraih penjualan tertinggi. Beberapa jasa kami yang bisa anda terapkan untuk menaikan penjualan anda. antara lain
exitobaligroup
Data HK Terlengkap
ReplyDeletehttps://www.friendsofdorothybrown.org
Data HK Terlengkap dan terbaru di 2021 BENTO4D
Data HK adalah sebuah kumpulan dari hasil pengeluaran data hongkong sebelumnya yang disajikan menjadi 1 agar bisa menjadi sebuah data keluaran hongkong. Data hk ini diambil langsung dari website resmi Hongkongpools yang merupakan sebuah situs resmi dari keluaran hk dari pasaran togel hk yang sekarang ini sudah sangat ramai dikenal oleh banyak orang terutama dari masyarakat Indonesia sendiri.
exitobaligroup
Situs Agen Judi Online
ReplyDeletehttps://srentertainmentgrp.com/
Gabung sini - Kumpulan Situs Agen Judi Online Terpercaya dan Mudah Menang di Indonesia
Bermain judi online akan menjadi biasa saja bila salah berada di situs judi online. Karena itu kami hadir disini untuk memberikan sebuah rekomendasi judi online yang fenomenal di seluruh ASIA.
exitobaligroup